Tahun 2020, RevBits Kembali Ungguli Sejumlah Perusahaan Keamanan Siber

Tahun 2020, RevBits Kembali Ungguli Sejumlah Perusahaan Keamanan Siber

New York - RevBits termasuk dalam deretan peraih penghargaan Perusahaan Keamanan Siber Terbaik bersama para pemimpin industri yang terkemuka lainnya. 

"Kami sangat gembira atas pencapaian kami sebagai pendatang baru di tengah industri yang sangat kompetitif, dan kembali meraih penghargaan berkat inovasi yang kami hadirkan," kata David Schiffer, CEO RevBits. 

Berdiri pada 2018, RevBits adalah perusahaan keamanan siber yang lengkap dan berdedikasi untuk menyediakan proteksi dan layanan terbaik bagi klien. 

Dengan menawarkan empat perangkat keamanan yang canggih, terdiri atas 10 modul berbeda, RevBits memberikan perlindungan dari berbagai ancaman siber termutakhir yang dihadapi kalangan perusahaan.

Sejumlah perusahaan yang memenangi penghargaan tahun 2020 dalam kategori organisasi yang paling inovatif dan berteknologi canggih. Apalagi dalam hal pendekatan yang dilakukan untuk memberi proteksi premium kepada para kliennya.** 


Batara Harahap

Komentar Via Facebook :