Info SPNS Tahun 2017, Ini Tahapannya

Info SPNS Tahun 2017, Ini Tahapannya

Line Jakarta - Dari 17.428 lowongan calon pegawai negeri sipil (CPNS), sebanyak 196 di antaranya khusus untuk putra Papua.

Dikutip dari situs Kemenpan RB, Rabu (6/9/2017), ada syarat khusus bagi putra Papua dan Papua Barat yang hendak mendaftar di kategori ini. Mulai dari asal sekolah atau garis keturunan.

ini tahapannya:

Pengumuman: 5-19 September 2017
Pendaftaran Online dan Upload Dokumen: 11-25 September 2017
Pengumuman Lulus Seleksi Administrasi: 3 Oktober 2017
Pengambilan Tanda Peserta Ujian (TPU) dan Pelaksanaan SKD: 9-20 Oktober 2017
Pelaksanaan Psikotes: 30 Oktober-3 November 2017
Pengumuman Hasil Psikotes: 7 November 2017
Pelaksanaan Tes Kesehatan dan Kebugaran serta wawancara: 28 November 2017
Pemberkasan Online: 4-7 Desember 2017
Pemberkasan Fisik: 11-14 Desember
Pengumuman Hasil SKD (Seleksi Kompetensi Dasar): 26 Oktober 2017


Komentar Via Facebook :