Barca Resmi Datangkan Defender Tangguh Asal Colombia.

Line Olahraga - Setelah mendatangkan gelandang anyar, Philipe coutinho dari Liverpool dengan harga fantastis. Barcelona terus berburu pemain januari ini, untuk menambah amunisi demi meraih berbagai title juara musim ini.
Kali ini pemain asal Colombia Yerry mina yang berhasil di datangkan club raksasa asal Catalunia tersebut. Jumat, (11/01/18) ini.
Baca Juga : Coutinho Bisa Lebih Hebat Bila Di Barcelona
Mina, 23 tahun, direkrut dari club brazil Palmeiras dengan banderol transfer mencapai €11. 8 juta dengan mensepakati kontrak berdurasi selama lima tahun setengah atau hingga 2023 kedepan.
Defender asal Colombia ini diproyeksikan akan menggantikan posisi Marcherano yang di isukan angkat kaki ke liga Tiongkok untuk melanjutkan karir sepakbolanya.
Baca Juga : Neymar Tes Medis di PSG Hari ini
Yerry Mina sudah tiba di Barca untuk meneruskan perkembangan karier sepakbolanya di Eropa. Tanpa diragukan lagi, pemain asal Kolombia ini punya potensi untuk menjadi pemain top. (Aya)
Komentar Via Facebook :