Tips Toko Mas

Perhiasan Perak Direbus Pakai Tawas Terlihat Baru

Perhiasan Perak Direbus Pakai Tawas Terlihat Baru

Line Aksesori - Sering kali Anda mendapatkan sejumlah tips dari pakar batu atau logam mulia.

Yang dikatakan katagori logam mulia itu, emas, perak, platina, dan lain sebagainya tentunya logam mulia ini perlu dibersihkan dengan cara berkala agar telihat selalu baru.

Untuk membersihkan perak misalnya jangan menggosok perak dengan pasta gigi sesekali tidak akan merusak perak Anda, tapi bila hal itu dilakukan cukup sering maka warnanya akan kusam.

Karena, pasta gigi memiliki bahan kandungan yang lebih abrasif dibandingkan semir perak standar. Jadi lebih baik hindari penggunaannya.

Kalau anda membersihkan perak cukup dengan menggosok dengan abu rokok, atau rebus dengan tawas dengan memakai wadah kaca. Agar tidak hitam sebab pakai wadah tembaga maka perak anda akan berubah hitam.

Setelah direbus beberapa saat tentunya sampai mendidih, maka setelah itu bros dengan bros kawat halus maka hasilnya dijamin memuaskan.

Untuk lebih baik hasilnya okeline.com sarankan mengkilatkannya dengan benda keras yang licin seperti besi yang sudah dihaluskan pakai amplas paling halus. Atau melakukan pembersihan ini ditoko perak itu sendiri.**


Komentar Via Facebook :