Gudang Masjid Al-Barkah Bekasi Hangus

Gudang Masjid Al-Barkah Bekasi Hangus

Okeline Bekasi - Barang-barang Masjid Al-Barkah, Bekasi, terbakar pukul 09.30 WIB, Senin (30/4/18) akiatnya perangkat elektronik rusak seperti mesin pendingin udara dan peralatan pengeras suara, terbakar diduga akibat konsleting listrik. 

Di dalam gudang seluas 8x4 meter, ini disimpan barang-barang bekas. Api dengan cepat membakar gudang dan menimbulkan asap pekat api eruntung tidak meluas setelah kesigapan dipadamkan petugas dengan mobil pemadam dalam waktu satu jam. 

Ketua harian Masjid Agung-Al Barkah, Abdul Hadie mengatakan, kebakaran baru diketahui saat salah satu karyawan melihat kobaran api terliat awalnya di bagian belakang.

"Saya menduga ini akbibat korsleting listrik," ujar Abdul Hadie.**


Komentar Via Facebook :