Pelindo I Buka Bersama dengan Anak Yatim Pekanbaru

Pelindo I Buka Bersama dengan Anak Yatim Pekanbaru

Okeline Pekanbaru - Alunan ayat suci Al "quran yang di bacakan saat acara pembukaan buka bareng di temu keluarga besar PT Pelabuhan Indonesia I Persero Cabang Pekanbaru. dan dilanjutkan dengan siraman rohani, menambah kakraban sesama karyawan dan anak yatim.

Buka bersama yang diadakan Selasa, (22/5/18) di holl lantai satu hotel Pangeran, Jalan Sudirman, Pekanbaru itu dihadiri dewan komisaris yang di wakili Djarot Sri Sulistyo, Direktur perencaan dan pengembangan, Imam AS didampingi istri beransung khidmad.

Tampak hadir pula, Corperate Secretary Eriansyah, beserta rombongan dari Pelindo Medan yang diwakili GM Pelabuhan cabang Pekanbaru, Thambrin Siahaan, GM pelabuhan cabang Tembilahan, Yusrizal.

"KIta adakan buka bersama sekaligus berbagi dengan du'afa," Pungkas Thamrin, Senin.**


Komentar Via Facebook :