Warga Pariaman Dihimbau Menyambut Tahun Baru Zikir di Surau

Warga Pariaman Dihimbau Menyambut Tahun Baru Zikir di Surau

Okeline Pariaman - Bupati Padangpariaman Ali Mukhni yang digadang menjadi Gubernur Sumbar menghimbau warga agar merayakan tahun baru kembali ke Surau.

Untuk itu pada tahun baru ini Bupati sudah mengeluarakan surat edaran yang meghimbau tidak boleh merayakan tahun baru seperti yang dilakukan dibanyak negara, hal ini juga didukung oleh Alim Ulama, Niniek Mamak.

"Kita sudah bekerja sama dengan Polisi dan Satpol-PP untuk siaaga 24 jam mengawasi objek wisata untuk menutup sementara obyek-obyek wisata selama dua hari, sebaiknya menambut tahun baru ini melakukan Zikir di Masjid, karena Pariaman sudah cukup dikenal agama Islam dimulai Oleh Syeh Burhanuddin," katanya.

Dalam wancara singkat ini beliau juga telah diundang Kementerian untuk ikut pelatihan ITB Bandung, dalam rangka penangulagan bencana alam dan saat pelatihan itu beiau mendapat kan apresiasi dari sebab bersama BNPB terkait penaggulangan perubahan penomena alam di Pariaman.

Misalnya bencana alam yang terjadi di beberapa titik di Kabupaten Padangpariaman, sebanyak 10 Miliar sudah di stembaykan, namun beliau belum berani mengkucurkan keseluruhanya.

"Senilai 1,4 meliar dana sudah digunakan untuk pekerjaan jembatan Tarok City, Padangsago termasuk dibeberapa titik juga di Lubuknapar," katanya.**


Komentar Via Facebook :