Dijenguk Sandi Dhani Banyak Senyum

Dijenguk Sandi Dhani Banyak Senyum

Okeline Sidoarjo - Cawapres Sandiaga Uno yang didampingi anggota DPR RI Priyo Budi Santoso besuk Ahmad Dhani di Rutan Medaeng, saat ditanya wartawan keadaan Dhani disebut Sandi dia lebih banyak tersenyum.

Dia mengaku kedatangannya menjenguk Dhani sebagai sahabat. Sandi pun mengaku kondisi Dhani sehat. Meski begitu, dia mengaku prihatin atas kasus yang menimpa Dhani.

Disela kesibukan kampanye Sandi sempat jumpa selama kurang lebih 15 menit "Kedatangan saya menjenguk sabahat saya tentunya kami prihatin dengan keadaan beliau," kata Sandi.

Dan alhmadulillah hari ini beliau senyum. Jadi hadapi dengan senyuman betul-betul dilakukan oleh Mas Ahmad Dhani," kata Sandi. 

Sandi pun tak lupa mendoakan agar Dhani tabah dalam mengahadapi cobaan yang harus dijalani.**


Komentar Via Facebook :