Gubernur Sambut Kehadiran Okeline.com di Bangka Belitung

Pangkalpinang - Hadirnya media okeline.com di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) disambut baik pemerintahan, seperti Gubernur Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Erzaldi Rosman Djohan.
"Saya pribadi mengucapkan selamat kepada kepala Perwakilan okeline Babel," katanya.
Dia minta Andre sebagai Kepala Perwakilan di Babel agar dapat menjaga nama baik profesi jurnalis dan terus meningkatkan kualitas dan integritas dirinya.
"Semoga Andre menjaga nama baik provinsi Kepulauan Bangka Belitung dan bisa bekerjasama dengan pemerintah," pungkasnya.*
Komentar Via Facebook :