Arti Hari Kesakitian Pancasila Menurut Pemuda Pancasila Kota Pangkalpinang

Arti Hari Kesakitian Pancasila Menurut Pemuda Pancasila Kota Pangkalpinang

andre paschal

Pangkalpinang - Peringatan hari Kesaktian Pancasila pada 1 Oktober tahun ini akan mengambil tema, " Pancasila sebagai dasar penguatan karakter Bangsa menuju Indonesia maju dan bahagia," rangkaian kegiatan peringatan sudah mulai hari Senin,30 - 01 Oktober 2019.

Hari Kesaktian Pancasila 1 0ktober, hari Kesaktian Pancasila, seluruh Masyarakat, Organisasi Kepemudaan dan Organidasi Masyarakat termasuk MPC Pemuda Pancasila kota Pangkalpinang.

Fahrizan Buntuk ketua MPC Pemuda Pancasila kota Pangkalpinang mengucapkan selamat memperingati hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober.

Arti hari Kesaktian Pancasila menurut Pemuda Pancasila kota Pangkalpinang yaitu " Momentum lahirnya Pancasila sebagai bentuk kebersamaan guna membangun kehidupan Berbangsa dan Bernegara yang lebih baik.

Fahrizan Buntuk menegaskan siapapun yang berani meronrong Pancasila dan NKRI akan berhadapan dengan Pemuda Pancasila.


Rizky Fermana

Komentar Via Facebook :